Santunan Akbar dan Doa Bersama Anak Yatim & Dhuafa dalam Rangka Memperingati 1 Muharram 1446 H

Depok, 31 Januari 2025 – Dalam rangka memperingati Tahun Baru Islam 1 Muharram 1446 H, Yayasan Tarbiyah Qalbu Indonesia menggelar Santunan Akbar dan Doa Bersama Anak Yatim & Dhuafa di kantor yayasan yang berlokasi di Kelurahan Sukatani, Kecamatan Tapos, Kota Depok. Acara ini dihadiri oleh anak yatim dan dhuafa binaan Qalbu Peduli. Selain mendoakan para […]